Oknum Polwan di Lombok Barat Bunuh Suami Brigadir Esco Ditetapkan Tersangka
Senin, 22 September 2025 - 18:00:00 WIB

Diketahui, Brigadir Esco dan Briptu Rizka telah menikah selama delapan tahun dan dikaruniai dua orang anak. Namun, hingga kini polisi masih mendalami motif di balik aksi tragis tersebut.
“Mohon doa agar proses penyidikan berjalan lancar. Penyidik bekerja maksimal untuk memastikan alat bukti yang ada sah dan valid,” tambah Kabid Humas.
Kasus ini masih terus dikembangkan guna mengungkap alasan sebenarnya di balik aksi yang menewaskan Brigadir Esco.
Editor: Kastolani Marzuki