7 Perbedaan antara Tabungan dan Deposito, Lebih Untung yang Mana?

Keberadaan LPS memberikan kepercayaan kepada nasabah bahwa sebagian besar dana mereka akan aman dalam situasi ketidakstabilan keuangan bank. Hal ini berarti, nasabah akan menerima pengembalian dana yang lebih besar fari dana awal yang disetorkan.
7. Perbedaan Lainnya
Perbedaan lainnya deposito cenderung memberikan nilai bagi hasil yang lebih tinggi dibandingkan dengan tabungan. Artinya, bank dapat memberikan suku bunga yang lebih tinggi sebagai imbalan atas keterbatasan likuiditas dan jangka waktu yang telah ditetapkan.
Sebaliknya, tabungan menawarkan suku bunga yang lebih rendah karena tingkat likuiditas yang lebih tinggi.
Kemudian, tabungan tentu dikenakan biaya administrasi bulanan untuk pemeliharaan rekening yang termasuk penggunaan fasilitas seperti buku tabungan, kartu ATM, atau layanan perbankan elektronik lainnya.
Sementara deposito, tidak dikenakan biaya administrasi bulanan karena biasanya memiliki persyaratan dan ketentuan yang lebih kaku. Hal ini membuat deposito menjadi pilihan yang lebih ekonomis untuk mereka yang tidak memerlukan akses reguler ke dana.