Get vozpublica App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Topan Bualoi Porak-porandakan Vietnam: 19 Orang Tewas, 100.000 Rumah Rusak
Advertisement . Scroll to see content

GOTO Tutup Operasi Gojek di Vietnam, Ini Alasannya

Rabu, 04 September 2024 - 18:44:00 WIB
GOTO Tutup Operasi Gojek di Vietnam, Ini Alasannya
Ilustrasii Gojek tutup layanan operasional di Vietnam. (Foto: dok vozpublica)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, vozpublica.id - Manajemen PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) memutuskan untuk menutup layanan operasi Gojek di Vietnam. Hal itu ditulis dalam keterbukaan informasi BEI.

"Perseroan telah mengambil keputusan untuk menutup wilayah operasional di Vietnam efektif mulai 16 September 2024," ucap Sekretaris Perusahaan GOTO, R A Koesoemohadiani dikutip hari ini, Rabu (4/9/2024).

Diani menjelaskan keputusan tersebut untuk mempertegas fokus perusahaan dalam mengembangkan dan memperkuat kegiatan operasional yang dapat memberikan potensi pertumbuhan signifikan secara
berkelanjutan. 

Baginya langkah ini sejalan dengan komitmen GoTo untuk mendorong pertumbuhan bisnis jangka panjang.

"GOTO kan terus berinvestasi dalam hal-hal yang dapat menghasilkan pertumbuhan, dengan tetap berkomitmen pada target impas EBITDA yang disesuaikan untuk tahun 2024,” tutur dia.

Follow WhatsApp Channel vozpublica untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
vozpublica Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program vozpublica.id Network. Klik lebih lanjut