Get vozpublica App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kejaksaan Limpahkan Berkas 9 Tersangka Korupsi Minyak Mentah ke Pengadilan Tipikor
Advertisement . Scroll to see content

Didorong Penjualan Minyak dan Gas, Anggaran Oman Surplus Rp29,87 Triliun di Semester I 2022

Senin, 08 Agustus 2022 - 07:11:00 WIB
Didorong Penjualan Minyak dan Gas, Anggaran Oman Surplus Rp29,87 Triliun di Semester I 2022
Oman mencatatkan surplus anggaran mencapai Rp29,87 triliun didorong penjualan minyak dan gas alam yang meningkat. (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

MUSKAT, vozpublica.id - Oman mencatatkan surplus anggaran mencapai 784 juta rial atau 2 miliar dolar AS (setara Rp29,87 triliun) pada semester I 2022. Torehan ini didorong penjualan minyak dan gas alam yang meningkat.

Mengutip Bloomberg, Senin (8/8/2022), pendapatan Oman naik lebih dari 54 persen menjadi sekitar 6,7 miliar rial, sementara total pengeluaran meningkat 8,6 persen menjadi 5,9 miliar rial, menurut data Kementerian Keuangan. 

Sementara, pendapatan minyak mentah mencapai 3,19 miliar rial, sedangkan perolehan dari gas sebesar 1,73 miliar rial.

Oman telah menerapkan serangkaian reformasi untuk menyeimbangkan anggaran dan menurunkan utangnya, termasuk pengenalan pajak pertambahan nilai tahun lalu. 

Follow WhatsApp Channel vozpublica untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
vozpublica Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program vozpublica.id Network. Klik lebih lanjut