Eks Menkes Siti Fadilah Supari: Indonesia Tak Butuh Vaksin TBC Bill Gates

Nur Khabibi
Mantan Menkes Siti Fadilah Supari (dok. Sindonews)

Sebelumnya, Menkes Budi Gunadi Sadikin memastikan uji klinis vaksin TBC di Indonesia yang dikembangkan yayasan Gates Foundation telah sesuai protokol. Dia mengungkapkan, pengujian dilakukan untuk mengetahui cocok atau tidaknya vaksin tersebut dengan genetik masyarakat.

Budi menjelaskan, uji klinis vaksin TBC sudah dilakukan beberapa tahap dari mulai fase 1 dan fase 2.

"Nah tahap 3 itu biasa dipakai di beberapa negara seluruh dunia untuk mengetahui ini cocok nggak dengan rasnya kita, dengan genetiknya kita. Karena bisa beda-beda tuh, masing-masing negara beda respons tubuhnya orang yang dikasih. Nah, Indonesia masuk kenapa? Supaya kita bisa tahu cocok nggak dengan orang Indonesia," katanya.

Budi menuturkan, jika nanti hasilnya tidak cocok, maka vaksinnya masih bisa diperbaiki sehingga bisa mengobati penderita TBC. Dia menegaskan, uji klinis ini juga sudah ada standarnya dari organisasi kesehatan dunia atau WHO.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
5 bulan lalu

Pramono Sebut Jakarta Siap Jadi Lokasi Uji Coba Vaksin TBC Bill Gates 

Nasional
5 bulan lalu

Menkes Pastikan Uji Klinis Vaksin TBC Bill Gates sesuai Protokol

Health
5 bulan lalu

BPOM Beri Lampu Hijau Vaksin TBC Bill Gates Uji Klinik di RI, 2 Ribu Orang Direkrut!

Buletin
10 jam lalu

Video Kedatangan Pemain Eropa dan Amerika Gabung Timnas Indonesia di Jeddah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program vozpublica.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal