Dukung RIDO, Muzani dan HNW Saksikan Debat Pamungkas Pilkada Jakarta Langsung

Achmad Al Fiqri
Muzani dan HNW Saksikan Debat Pamungkas Pilkada Jakarta (foto: vozpublica.id/Achmad Al Fikri)

JAKARTA, vozpublica.id - Ketua MPR RI Ahmad Muzami dan Wakil Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid (HNW) turut menyaksikan debat pamungkas Pilkada Jakarta 2024, di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta, Minggu (17/11/2024) malam. Terpantau, mareka terlihat duduk di tribun Pasangan Calon (Paslon) Gubernur dan Wakil Gubernu Jakarta Nomor Urut 1, Ridwan Kamil-Suswono (RIDO).

Terlihat, Muzani dan HNW memakai atribut jaket RIDO yang bewarna putih. Tampak, Ketua Tim Pemenangan RIDO, Ahmad Riza Patria duduk di tengah di antara Muzani dan HNW.

Sebagai informasi, Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta mengumumkan lokasi debat ketiga pilkada Jakarta 2024. Debat terakhir ini akan dilaksanakan di Golden Ball Room, Hotel Sultan Jakarta pada Minggu 17 November.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

Heboh Pengibaran Bendera One Piece, Ketua MPR: Pasti Hatinya Merah Putih

Megapolitan
10 bulan lalu

Pramono-Rano Menang 1 Putaran, Siap Kolaborasi dengan RIDO dan Dharma-Kun

Megapolitan
10 bulan lalu

RIDO dan Dharma-Kun Tak Gugat ke MK, Pramono-Rano Menang Pilkada Jakarta

Megapolitan
10 bulan lalu

Tim RIDO Soroti Partisipasi Pemilih Rendah, Banyak Warga Tak Dapat Undangan ke TPS

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program vozpublica.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal