Brutal! OPM Serang Warga Sipil di Kampung Samboga, 1 Tewas 1 Kritis

Danandaya Arya Putra
Organisasi Papua Merdeka (OPM) kembali berulah dengan membunuh warga sipil di Kampung Samboga, Senin (16/6/2025). (Foto: Istimewa).

JAKARTA, vozpublica.id - Organisasi Papua Merdeka (OPM) kembali berulah dengan membunuh warga sipil di Kampung Samboga, Senin (16/6/2025). Serangan brutal ini terjadi pukul 10.30 WIT di Kampung Samboga, Distrik Seradala, Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan. 

Serangan tersebut tidak lama setelah OPM atau dikenal Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) itu menyerang anggota Kodim 1715/Yahukimo, Serka Segar Mulyana di area Jembatan Kali Biru, Serada, Distrik Dekai, Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan. OPM menembak mati dan membacok Serka Segar Mulyana

Kedua warga sipil yang dibunuh OPM, yakni Udin asal Sidrap, Makassar. Udin tewas dengan sejumlah luka bacok di tubuh.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
4 bulan lalu

Serka Segar Mulyana Gugur Diserang OPM dalam Perjalanan Menuju Kodim Yahukimo

Nasional
4 bulan lalu

Anggota Kodim Yahukimo Gugur Diserang OPM, Pelaku Kini Diburu TNI

Nasional
4 hari lalu

Gempa Hari Ini Magnitudo 5,7 Guncang Waropen Papua, Terasa Kuat di Nabire

Bisnis
4 hari lalu

Tak Cuma Lepas 12% Saham Gratis, Freeport Juga Mau Bangun Sekolah dan Rumah Sakit

Nasional
6 hari lalu

DPP Partai Perindo Tunjuk Amandus Pigai Jadi Ketua DPW Perindo Papua Tengah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program vozpublica.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal