Niat Ingin Prank Teman, 6 Pelajar di Cilincing Kirim Pesan Teror Bom di Koja Trade Mall 

Ifaldi Musyadat
Yohannes Tobing
Enam pelajar SMAN 114 diamankan polisi setelah terlibat melakukan teror bom. (Foto:iNews.id)

JAKARTA, vozpublica.id - Enam pelajar SMAN 114 diamankan polisi setelah terlibat melakukan teror bom. Pelaku masing-masing berinisial FA, H, RF, KH, dan seorang siswi SAL menyatakan bahwa motif teror bom ini dilakukan hanya untuk lelucon atau prank antar teman sekolah. Mereka membuat profil WhatsApp dengan foto dan nama Noordin M. Top.

Dari sini, salah satu pelajar mengirimkan pesan kepada temannya akan ada aksi pengeboman di Koja Trade Mall, Jakarta Utara. Siswa penerima pesan  kemudian meneruskan pesan itu ke akun Instagram Koja Trade Mall.

Produser: Reza Ramadhan

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
1 tahun lalu

Densus 88 Ciduk Terduga Teror Bom di Kota Batu 

Video
2 tahun lalu

Diancam Teror Bom Melalui Medsos, Polisi Sisir Koja Trade Mall

Video
3 tahun lalu

Video Prank Penggrebekan di Hotel Viral, Pria Ini Minta Maaf kepada Gubernur Bali

Video
3 tahun lalu

Waspada Teror Bom, Petugas Bandara Sultan Thaha Jambi Temukan Pengunjung Bawa Senapan Angin

Video
3 tahun lalu

Video Prank Baim-Paula Naik ke Penyidikkan, Polres Metro Temukan Unsur Pidana

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program vozpublica.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal