JAKARTA, vozpublica.id - Forbes kembali merilis daftar orang terkaya di Indonesia 2024. Lantas, siapa kira-kira yang menempati urutan pertama?
Lagi-lagi, R Budi & Michael Hartono bersaudara yang kembali menempati urutan wahid. Mereka tercatat memiliki harta mencapai 50,3 dolar AS atau setara dengan Rp806 triliun (kurs Rp16.031)
Orang Terkaya di Indonesia 2024
- 1. R Budi & Michael Hartono
50,3 miliar dolar AS - 2. Prajogo Pangestu
32,5 miliar dolar AS - 3. Tuck Kwong Rendah
27 miliar dolar AS - 4. Keluarga Widjaja
18,9 miliar dolar AS - 5. Anthoni Salim & keluarga
12,8 miliar dolar AS - 6. Sri Prakash Lohia
8,7 miliar dolar AS - 7. Agoes Projosasmito
7 miliar dolar AS - 8. Tahir & keluarga
5,3 miliar dolar AS - 9. Chairul Tanjung
5,2 miliar dolar AS - 10. Dewi Kam
4,8 miliar dolar AS - 11. Jogi Hendra Atmadja & keluarga
4,4 miliar dolar AS - 12. Djoko Susanto
4,3 miliar dolar AS - 13. Bachtiar Karim & keluarga
4,1 miliar dolar AS - 14. Keluarga Setiawan
4,05 miliar dolar AS