JAKARTA, vozpublica.id - Pebulu tangkis tunggal putra Denmark Viktor Axelsen saat mengikuti wawancara ekslusif bersama MNC Media di Istora Senayan, Jakarta, Selasa (4/6/2024).
Viktor Axelsen mengungkapkan alasan mundur dari Indonesia Open 2024. Axelsen terpaksa menarik diri dari ajang Super 1000 tersebut karena mengalami cedera pergelangan kaki sejak Singapore Open 2024 pekan lalu.
Foto/Aldhi Chandra Setiawan
Editor: Yudistiro Pranoto