Puncak Arus Mudik Lebaran, Menko AHY Tinjau Stasiun Pasar Senen

Febry Rachadi
Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur, Agus Harimurti Yudhoyono melakukan inspeksi terhadap kegiatan mudik menggunakan kereta api di Stasiun Pasar Senen.

JAKARTA, vozpublica.ID- Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) melakukan inspeksi terhadap kegiatan mudik menggunakan kereta api di Stasiun Pasar Senen, Jumat (28/3/2025). Dalam kunjungan tersebut, AHY meminta PT Kereta Api Indonesia (KAI) Persero untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat, guna memastikan kelancaran arus mudik.

Editor : Mu'arif Ramadhan
Artikel Terkait
Video
2 bulan lalu

Viral Gibran Tak Salami AHY, Bahlil hingga Cak Imin di Upacara Gelar Militer

Video
4 bulan lalu

AHY Komitmen Atasi Kesenjangan Pembangunan Infrastruktur Indonesia Timur

Video
6 bulan lalu

Mudik dan Arus Balik Lebaran 2025 Bertemu, Stasiun Pasar Senen Padat

Video
6 bulan lalu

26 Ribu Pemudik Keluar Jakarta dari Stasiun Pasar Senen

Video
6 bulan lalu

Wapres Gibran Mudik ke Solo, Pantau Pembagian Sembako hingga Tampung Aspirasi Warga

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program vozpublica.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal