MORNING NEWS: Ilmuwan Temukan Virus Corona Terbaru

Andry Susanto
Para ilmuwan dari Institut Virologi Wuhan, China, baru-baru ini menemukan virus corona terbaru yang dibawa oleh kelelawar. (Foto: vozpublica.id)

BEIJING, vozpublica.id - Para ilmuwan dari Institut Virologi Wuhan, China, baru-baru ini menemukan virus corona terbaru yang dibawa oleh kelelawar. Virus ini dinamai HKU5-CoV-2.

Penelitian yang dipublikasikan dalam Jurnal Cell mengungkapkan, virus tersebut berpotensi menyebar ke manusia di masa depan, mirip dengan Covid-19. Seperti yang diketahui, Covid-19 telah memicu darurat kesehatan global dan pandemi.

Video Editor: Ifaldi Musyadat

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
6 bulan lalu

MORNING NEWS: Menhub Imbau Pemudik Berangkat saat Siang Hindari Macet

Video
6 bulan lalu

MORNING NEWS: Mudik Aman Tanpa Drama

Video
6 bulan lalu

MORNING NEWS:  Mudik Aman Tanpa Drama hingga Menhub Imbau Pemudik Berangkat saat Siang 

Video
6 bulan lalu

MORNING NEWS: Respons Polri soal Kementerian HAM Usul SKCK Dihapus

Video
6 bulan lalu

MORNING NEWS: Kopda Basarsya Tersangka Tembak Mati 3 Polisi, Peltu Lubis Tersangka Judi Sabung Ayam

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program vozpublica.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal