Wamenparekraf Angela Tanoesoedibjo Tinjau Pameran Foto Rekam Jakarta 24+

Arif Julianto

JAKARTA, vozpublica.id - Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Angela Tanoesoedibjo didampingi Deputi Bidang Ekonomi Digital dan Produk Kreatif, Kemenparekraf Muhammad Neil El Himam, Sekjen PFI Pusat Hendra Eka, Ketua PFI Jakarta Herman Zakharia, dan Ketua Pelaksana Rekam Jakarta 24+ Muhammad Hidayat meninjau pameran foto jurnalistik Rekam Jakarta 24+ di Taman Lapangan Banteng, Jakarta, Selasa (1/11/2022). 

Pada kesempatan itu, Angela Tanoesoedibjo --  yang juga Waketum Partai Perindo Bidang Ekonomi Digital & Kreatif -- memberikan dukungan penuh kepada para pewarta untuk terus menghasilkan karya jurnalistik yang membawa banyak manfaat untuk kemajuan bangsa dan negara. 

Pameran berlangsung dari Jumat, 28 Oktober hingga Minggu, 6 November dengan menampilkan ratusan karya foto.

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
11 hari lalu

Momen Peresmian Gedung B DPP Perindo, Jadi Pemicu Semangat Kader

Photo
2 bulan lalu

Program PDP Perindo Batch II Resmi Ditutup

Photo
3 bulan lalu

Angela Tanoesoedibjo Dorong Generasi Muda Seimbangkan Suara di Media Sosial dengan Aksi Nyata

Photo
3 bulan lalu

Hadiri APOS 2025, Angela Tanoesoedibjo Paparkan Strategi Layani Ekspektasi Konsumen Media Masa Kini

Photo
4 bulan lalu

Pimpinan KPK dan Dewas Disambut Hangat Angela Tanoesoedibjo di vozpublica Tower

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program vozpublica.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal