Libur Telah Tiba, 1.508 Orang Tinggalkan Jakarta dari Terminal Kampung Rambutan

Aldhi Chandra

JAKARTA, vozpublica.id - Sejumlah penumpang menunggu keberangkatan Bus AKAP di Terminal Kampung Rambutan, Jakarta Timur, Minggu (22/12/2024).

Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta mencatat kenaikan signifikan pergerakan penumpang di tujuh terminal layanan antarkota antarprovinsi (AKAP) pada musim liburan Natal 2024 dan Tahun Baru (Nataru) 2025, salah satunya Terminal Kampung Rambutan.

Berdasarkan data di Terminal Kampung Rambutan lonjakan keberangkatan sudah terjadi pada 21 Desember 2024 dengan jumlah keberangkatan 1.508 penumpang menggunakan 180 bus AKAP.

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
6 bulan lalu

1.458 Pemudik Berangkat dari Terminal Kampung Rambutan pada H-4 Lebaran 

Photo
7 bulan lalu

Liburan Praktis, tiket.com Berikan Kemudahan Pembayaran Digital

Photo
9 bulan lalu

Ekspresi Pemudik Kembali ke Jakarta setelah Libur Panjang Nataru

Photo
9 bulan lalu

Libur Nataru Berakhir, Puluhan Ribu Penumpang Kembali ke Stasiun Pasar Senen

Photo
9 bulan lalu

Perkuat Layanan kepada Masyarakat Sepanjang Nataru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program vozpublica.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal