Ganjar Disambut Antusias Petani saat Tinjau Kebun Tebu di Nganjuk

irfan Maulana

NGANJUK, vozpublica.id - Calon Presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo mengunjungi petani tebu Dusun Klinter, Desa Pelem, Kecamatan Kertosono, Nganjuk Jawa Timur, Jumat (12/1/2024). Kehadiran Ganjar disambut bahagia dan antusias para petani tebu.

Pantauan MNC Portal Indonesia Ganjar hadir langsung masuk ke perkebunan tebu. Kemudian berbincang dengan petani di tengah kebun tebu. 

Setelah beberapa saat melihat langsung tebu Ganjar disambut menemui para petani yang telah lama menanti. Para petani berebut ingin meminta berjabat tangan dan berfoto dengan Ganjar. 

"Bapak ibu yang saya hormati saya hadir ke sini untuk mendengatkan nasip para petani tebu," kata Ganjar Pranowo. 

Selain bersama petani, Ganjar juga bertemu dengan para buruh tebu. Ganjar bertemu dan berdialog menyerap keluhan para petani dan buruh. Salah satu petani tebu yang diajak berkomunikasi ialah M Yahya Solehudin. Dia berharap pemerintah meminjamkan dana untuk para petani tebu.

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
2 bulan lalu

AI Google Bantu 200 Ribu Petani Kecil di Asia Tenggara

Photo
3 bulan lalu

Dukung Penguatan Petani dan Swasembada Pangan di Sumatera Barat

Photo
7 bulan lalu

Petani Binaan Yayasan Astra Konsisten Kembangkan Komoditas Kopi dan Kakao di Manggarai Timur

Photo
1 tahun lalu

Ratusan Petani Pakai Topi Caping dan Bawa Sayuran Geruduk Gedung DPR

Photo
1 tahun lalu

Ratusan Petani Bawa Traktor saat Unjuk Rasa di Patung Kuda

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program vozpublica.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal