Buka Gerai ke-146, Hypermart Pluit Village Usung Konsep Lebih Modern

Yudistiro Pranoto

JAKARTA, vozpublica.id - Store Manager Hypermart Pluit Village Rianto,⁠ ⁠CEO PT Lippo Malls Indonesia Henry Riady, Direktur PT MPPA Jerry Goei, Presiden Direktur PT Lippo Malls Indonesia ⁠Marlo Budiman, COO Hypermart ⁠Hendri Tadjuni dan Mall Director Pluit Village ⁠⁠Hiu Mulyawati berbincang-bincang di sela pembukaan Hypermart di Pluit Village, Jakarta, Senin (16/12/2024)

Hypermart, salah satu ritel modern Indonesia yang menyediakan barang kebutuhan sehari hari, resmi membuka gerai ke-146 di Pluit Village.

Hypermart Pluit Village akan mengusung konsep yang lebih modern dan compact untuk memberikan pengalaman belanja yang nyaman, efisien bagi konsumen. 

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
10 bulan lalu

Toko Perlengkapan Rumah Tangga Terkemuka dari Jepang Buka Cabang

Photo
12 bulan lalu

Daya Beli Masyarakat Turun, Rencana Kenaikan PPN 12 Persen Ditolak

Photo
1 tahun lalu

Pemerintah Dorong Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Lewat Sektor Ritel

Photo
1 tahun lalu

Ruang Ritel Berpadu Gaya Hidup Kontemporer

Photo
1 tahun lalu

Pelaku Usaha Kreatif Bawa Kembali Zaman Kejayaan Ritel Tahun 80-an

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program vozpublica.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal